Istighosah Bulanan Asshomadiyah

Para santri mengikuti kegiatan Istighatsah rutin setiap bulan di Pondok Pesantren Asshomadiyah di Masjid Baitul Karim, Komplek Ponpes Asshomadiyah, Jumat Malam (14/6/2024) Dalam tausiahnya Lora Dr. H. Abu Dzarrin al-Hamidy menyampaikan, pentingnya keteladan untuk berbakti pada orang tua. “betapa berbaktinya seseorang yang bernama Uwais al-Qarani terhadap ibunya sehingga sampai-sampai dia terkenal di penduduk langit dan…

Read More

Ning Tuhfah Mazya Raih Juara 2 di Lomba Pidato dan Esai Bahasa Jepang ke-9

Ajang bergengsi bagi mahasiswa pecinta budaya Jepang, Lomba Pidato dan Esai Bahasa Jepang ke-9, kembali digelar. Kompetisi yang diselenggarakan di Universitas Darma Persada Jakarta ini merupakan hasil kolaborasi antara Komaru Transportation Foundation, Fukuyama City University, dan Universitas Darma Persada. Salah satu finalis yang berhasil mencuri perhatian adalah Ning Tuhfah Mazya, atau akrab disapa Ning Zia….

Read More

Dari Santri Menjadi Menteri

Profil Dra. Nyai Hj. Arifatul Chori Fauzi, M.Si Dra.Nyai Hj. Arifatul Chori Fauzi, M.Si., lahir di Burneh, Bangkalan, Madura pada tanggal 28 Juli 1969. Beliau merupakan putri dari pasangan KH. Muhammad Fauzi Asnawi dan Nyai Hj. Syafiah, yang dikenal sebagai keluarga besar Pondok Pesantren Asshomadiyah. Sejak kecil, Nyai Arifatul sudah tumbuh dalam lingkungan pesantren yang…

Read More